Berita Bola Terkini: MU Pastikan Adnan Januzaj Kembali ke Old Trafford

MU Pastikan Adnan Januzaj Kembali ke Old Trafford

Berita seputar sepakbola terkini akan sedikit memberikan ulasan tentang prediksi bola, jadwal sepakbola teruupdate serta berbagai rangkuman informasi Liga Indonesia, Champions serta kompetisi Eropa lainya.
MU pastikan Adnan Januzaj Kembali ke Old Trafford

Manchester, Ajangbola.com - Manchester United memastikan kabar bahwa kembalinya Adnan Januzaj ke Old Trafford setelah masa peminjaman selama setengah musim ke Borussia Dortmund telah berakhir.

membenarkan kabar kembalinya Adnan Januzaj ke skuat mereka. Januzaj kembali ke The Red Devils setelah setengah musim dipinjamkan ke Borussia Dortmund.

Pemain asal Belgia berusia 20 tahun itu bergabung ke Dortmund dengan status pinjaman selama satu tahun pada musim panas yang lalu. Sedianya ia baru kembali ke United di akhir musim, namun dipercepat karena klub besutan Louis van Gaal itu membutuhkan tenaga sang gelandang di paruh kedua musim ini.

Pih ak The Red Devils memastikan kembalinya Januzaj melalui sebuah pernyataan resmi pada Kamis (7/1) sore waktu setempat.

"Borussia Dortmund sepakat untuk membatalkan kesepakatan peminjaman untuk Adnan Januzaj," demikian pernyataan tersebut.

"Adnan akan segera kembali bergabung ke dalam skuat pertama. Ia sudah pulang ke Manchester untuk mengklarifikasi secara detail."

Selama di Dortmund, Januzaj belum sekali pun tampil sebagai starter.
Ikuti perkembangan berita sepakbola terupdate dan prediksi skor bola lainnya di Ajangbola.com

Related Posts