Berita Bola Terkini: Zinedine Zidane Tertarik Datangkan Mario Gomez

Zinedine Zidane Tertarik Datangkan Mario Gomez

Berita seputar sepakbola terkini akan sedikit memberikan ulasan tentang prediksi bola, jadwal sepakbola teruupdate serta berbagai rangkuman informasi Liga Indonesia, Champions serta kompetisi Eropa lainya.
Zinedine Zidane Tertarik Datangkan Mario Gomez

Madrid, Ajangbola.com - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane dilaporkan berminat untuk mendatangkan striker asal Jerman Mario Gomez ke Santiago Bernabeu.

Zidane menggantikan posisi Rafael Benitez, yang dipecat pada awal pekan ini. Setelah memegang tampuk kepelatihan, legenda asal Prancis itu langsung aktif di bursa transfer musim dingin Januari ini.

Diberitakan Milliyet, bidikan Zidane mengarah kepada Gomez, yang akan dipasang sebagai pelapis bagi Karim Benzema.

Gomez kini sedang dipinjamkan ke Besiktas dari klub Serie A Italia, Fiorentina.

Pemain asal Jerman berusia 30 tahun itu mencetak 15 gol dari 22 pertandingan di berbagai kompetisi musim ini.
Ikuti perkembangan berita sepakbola terupdate dan prediksi skor bola lainnya di Ajangbola.com

Related Posts