Berita olahraga dan Prediksi sepakbola terkini seputar kejadian dan info terhangat dari lapangan hijau, serta berbagai persiapan tim, gosip, infotaiment, jadwal bola, prediksi skor, Liga Champions, Indonesia, Spanyol, Inggris, Italia, dan juga berita terkini MotoGP. Informasi berita tentang: Fabregas Akui Pernah Diskusi Dengan Real Madrid
Berita Bola-Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas, secara jujur mengakui bahwa dirinya pernah menjalin negosiasi dengan Real Madrid untuk bergabung ke Santiago Bernabeu. Namun diskusi yang terjadi antara Madrid dengan dirinya menemui kegagalan sehingga Fabregas pun tak pernah merasakan kesempatan berseragam Madrid dalam karirnya sejauh ini.
Berkembang bersama Arsenal, Fabregas lantas memutuskan pulang kampung ke Barcelona pada 2011 lalu. Disana ia meraih banyak gelar bersama Lionel Messi dkk sebelum diajak oleh Jose Mourinho bergabung bersama Chelsea dan meraih gelar Premier League disana.
Menurut pengakuannya, selama beberapa tahun Fabregas menjalin kontak dengan Madrid yang ingin merekrutnya. Beberapa bahasan telah dilakukan namun pada akhirnya tetap tidak ada hitam diatas putih dalam akhir pertemuan yang mereka lakukan.
““Ya, terjadi beberapa kali kontak dengan presiden yang berbeda dalam beberapa tahun, tapi tidak pernah ada kesepakatan yang terjadi. Kami berdiskusi disana dan tidak ada sesuatu yang disetujui. Juga tidak pernah terjadi satu langkah yang menentukan ketika itu,” cerita Fabregas.
”
Sementara itu, pemain berusia 28 tahun tersebut masih memberikan dukungannya pada Barcelona jelang laga akbar akhir pekan ini. Laga El Clasico memang selalu dinantikan dan Fabregas optimis Barcelona bisa berbuat disana meski kemungkinan besar belum bisa memainkan Messi.
The post Fabregas Akui Pernah Diskusi Dengan Real Madrid appeared first on Berita Bola.
Demikian hasil ulasan Fabregas Akui Pernah Diskusi Dengan Real Madrid, ikuti perkembangan berita olahraga terkini dan prediksi skor bola menarik lainnya di situs Getbola.net.--
This message has been scanned for viruses and dangerous content by
E.F.A. Project, and is believed to be clean.